Rabu, 27 Februari 2013

Menghilangkan Jerawat dengan uap nasi ???

Menghilangkan Jerawat dengan uap nasi ???
Hmmm,jumpa lagi agan2 yg cantik dan ganten,pada posting kali ini saya akan membahas tentang jerawat,hiiii. . .mengerikan ya?
Gak dulu gak sekarang namanya anak muda pernah mengalami yang namanya jerawatan.hal ini sering muncul akibat seseorang kurang menjaga kebersihan dirinya,tapi ada juga yang bilang kalau jerawat dapat muncul akibat terlalu makan kacang dan coklat.kalau aku sih ya agak gak percaya tapi kenyataAnya setelah makan kacang muka q langsung muncul jerawatnya.aneh juga ya,tp katanya lemak dalam kaCang memang bisa memicu munculnya jerawat.
Nie q punya tips yang aku dapatkan dari teman sekelas q,kata teman q itu jerawat bisa diatasi dengam uap nasi dari Magic Com atau penanak nasi listrik yang sering digunakan ibu2 dirumah.aneh juga ya,tp kata teman q itu salah satu cara ampuh mengatasi jerawat.truz caranya gimana ya?
Gak usah bingung coy,gampang kok. . .kalau ibu agan punya penanak nasi listrik dirumah sewaktu digunakan untuk memasak Atau menghangatkan nasi pasti ada uap yang timbul dari proses tersebut.agan hanya tinggal membuka tutup magic com nya truz posisikan wajah agan yang berjerawat diatas magic com agar terkena uap nasinya,lakukan hal ini sebanyak 3-5 kali sehari agar jerawat agan cepat hilang.kalau ditanya masalah manjur atau tidaknya q jg tidak tahu karna tips ini cuma q dapatkan dari teman q,lagi pula q juga belum mencobanya.
Semoga saja tips ini berhasil dan dapat bermanfaat bagi sahabat2 aku yang telah membaca postingan ini.selamat mencoba,semoga berhasil. . !

1 komentar: